Selasa, 29 Oktober 2013

SEJARAH INTERNET

Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol).

TOPOLOGI JARINGAN

Pengertian dan Jenis-jenis Topologi Jaringan

Topologi jaringan adalah suatu aturan atau cara untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer yang lainnya sehingga membentuk suatu jaringan. Topologi jaringan juga dapat didefinisikan sebagai gambaran secara fisik dari pola hubungan antara komponen jaringan, yang meliputi Server, Workstation, Hub, dan pengkabelannya.

Pengertian dan Jenis-jenis Topologi Jaringan - Feriantnao.com

PENGERTIAN SEARCH ENGINE

Search engine adalah Aplikasi yang disediakan oleh lembaga komersial tertentu yang menyediakan jasa di bidang internet. Saat kita ingin mencari suatu informasi kita pasti mengunjungi search engine.Search Engine atau situs mesin pencari yang paling dikenal saat ini adalah Google. Tapi selain itu masih banyak lagi search engine yang ada di dunia. Di bawah ini beberapa macam searh engine yang sering digunakan oleh pemakai.
Berikut beberapa contoh dari search engine

PENGERTIAN WEB BROWSER

Pengertian Browser,- Browser atau Penjelajah Web sudah tidak asing lagi ditelinga kita, setiap hari kita selalu berhubungan dengan browser. Aktifitas kerja ataupun hiburan kini kebanyakan dijalankan di browser dengan memanfaatkan jaringan internet. Secara singkat browser adalah alat untuk menjelajahi atau membuka konten-konten yang bertebaran di dunia maya.

Pengertian Browser

pengertian browser

Rabu, 23 Oktober 2013

 <embed src="http://divine-music.info/musicfiles/04 Just Give Me a Reason (feat. Nate.swf" autostart="TRUE" loop="TRUE" width="1" height="1" align="CENTER"></embed>

Selasa, 22 Oktober 2013

Negeri 5 Menara

TUGAS BAHASA  INDONESIA

Nama                           : Ines Wishaka Perba
Kelas                           : XI IPA 1
Judul Film                    : Negeri 5 Menara
Karya                          : Ahmad Fuadi
Sinopsis                       :